CAWA LAMPUNG : KAMUS BAHASA INDONESIA-LAMPUNG DIALEK A BERBASIS ANDROID

Febi Eka Febriansyah, Ardiansyah Ardiansyah, Afan Darmaji

Abstract


Indonesia is country rich in cultural diversity, one of which is regional languages. In the Law of the Republic of Indonesia Number 24 of 2009 article 1 paragraph 6, what is meant by regional languages is the language used for generations by Indonesian citizens in regional areas in the territory of the Unitary State of the Republic of Indonesia. There are many regional languages in Indonesia, one of which is Lampung. however, the reduction in Lampung language speakers can cause the Lampung language to disappear. With the help of technology, especially Android, it can help to increase interest in Lampung language, especially in Lampung adolescents. this research will develop an Indonesian translator application to the Lampung dialect A on the Android Platform. The application is named Cawa Lampung. the translation process is carried out by the system with word translation. Every word is carried out the stemming process using the Nazief Adriani stemming method. The system development method used is eXtreme Programming. From the functional test results, all functions went well, and from the nonfunctional results it has a value of 85.57% which means "very good".

Keywords: Android, Translate, Lampung language, Stemming Nazief Adriani Algorithm

Indonesia adalah negara yang kaya akan keragaman budaya, salah satunya adalah bahasa daerah. Dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 24 tahun 2009 pasal 1 ayat ke 6, yang dimaksud bahasa daerah adalah bahasa yang digunakan secara turun-temurun oleh warga negara Indonesia di daerah daerah di wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia. Ada banyak bahasa daerah di Indonesia, salah satunya adalah bahasa lampung.  namun berkurangnya penutur bahasa lampung dapat mengakibatkan bahasa daerah lampung akan hilang. Dengan bantuan teknologi terutama Android, dapat membantu meningkatkan lagi minat berbahasa lampung terutama pada remaja lampung. penelitian ini akan mengembangkan aplikasi translator bahasa Indonesia ke Bahasa Lampung dialek A pada Platform Android. Aplikasi diberi nama Cawa Lampung. proses terjemahan dilakukan oleh sistem dengan terjemahan kata perkata. Setiap kata dilakukan proses stemming dengan mengunakan metode stemming Nazief Adriani. Metode pengembangan sistem yang digunakan yaitu eXtreme Programming. Dari hasil pengujian fungsional semua fungsi berjalan dengan baik, dan dari hasil non fungsional memiliki nilai 85.57 % yang memiliki makna “sangat baik”..

Kata kunci: Android, Terjemahan, Bahasa Lampung, Algoritma Stemming Nazief Adriani


Full Text:

PDF

References


D. W. Hadi, W. Permanawiyat, N. Sambodo, A. O. Anindyatri, and Mas’ad, Statistik Kebahasaan 2019, 1st ed. Jakarta: Kementrian Pendidikan dan Kebudayaan, 2019.

N. W. Putri, “Pergeseran Bahasa Daerah Lampung Pada Masyarakat Kota Bandar Lampung,” J. Linguist., vol. 3, pp. 83–97, 2018.

katadata.co.id, “73% Perangkat Mobile Global Menggunakan Android | Databoks,” 2019. [Online]. Available: https://databoks.katadata.co.id/datapublish/2017/10/09/73-perangkat-mobile-global-menggunakan-android. [Accessed: 02-Apr-2019].

Z. A. Aliana, S. Nursato, S. S. Arifin, S. Soetopo, and M. Waif, Ragam dan Dialek Bahasa Lampung. Jakarta: Pusat Pembinaan dan Pengembangan Bahasa, 1986.

H. Kridalaksana, Pembentukan Kata dalam Bahasa Indonesia. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama, 2010.

M. Aronof and K. Fudeman, What is Morphology. Malden Blackwell Publishing, 2005.




DOI: http://dx.doi.org/10.20527/klik.v7i3.352

Copyright (c) 2020 KLIK - KUMPULAN JURNAL ILMU KOMPUTER

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.

Indexed by:

  
 

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.joomla
counter View My Stats