ANALISIS USER EXPERIENCE UNTUK TINGKAT KETERPILIHAN SMARTPHONE ANDROID

Fhadilla Muhammad, Radityo Adi Nugroho, Dodon T. Nugrahadi

Abstract


Smartphone is the daily needs of each person. because of this, the company's competing smartphone to follow the needs of users. The high use of the Android operating system and a decrease in selling power one of branded company to speculate that users try the same operating system on smartphones that better understand the user's convenience. The research goal is to determine the effect the user experience of users in choosing a smartphone better. the results of questionnaires that smartphone deficiencies found on weaknesses in aspects of innovation. the results of the questionnaire clarified with usability tests, the results are not based on the user selects the smartphone user experience factor. By adding features in the modeling of the expected change in the electability of the smartphone. After testing That knowing users choose not based user experience factor, but the hardware specifications and price of the smartphone itself

Keywords: Smartphone,User Experience, Operation System, Android

Smartphone menjadi kebutuhan sehari- hari setiap orang. Dengan menjadi kebutuhan inilah maka perusahaan smartphone berlomba- lomba untuk mengikuti kebutuhan pengguna. Tingginya penggunaaan sistem operasi Android dan penurunan daya jual salah satu smartphone ternama menimbulkan spekulasi bahwa pengguna mencoba sistem operasi yang sama pada smartphone yang lebih memahami kenyamanan pengguna. Penelitian bertujuan untuk mengetahui pengaruh user experience pengguna dalam memilih smartphone. Dari hasil penelitian kuesioner bahwa kekurangan smartphone ini terdapat pada kekurangan inovasi. Kekurangan hasil kuesioner diperjelas dengan tes kegunaan, hasilnya pengguna memilih smartphone tidak berdasarkan faktor user experience. Dengan menambahkan fitur pada pemodelan diharapkan ada perubahan dalam tingkat keterpilihan. Setelah dilakukan pengujian diketahui bahwa pengguna memilih tidak berdasarkan faktor user experience melainkan spesifikasi hardware dan harga smartphone itu sendiri.

Kata kunci: Smartphone,User Experience, Sistem Operasi,Android

Full Text:

PDF

References


Muhammad,Fhadilla., “Analisis User Experience Terhadap Elektabilitas Smartphone Samsung Android Di Kalangan Pelajar Kota Banjarbaruâ€, Skripsi Program Studi Ilmu Komputer, Universitas Lambung Mangkurat Banjabaru,2015

Laugwitz,Betina., “Construction and Evaluation of A User Experience Questionnaire†hal. 63-76, Springer Verlag. 2008

Norman,Don., “The Design of Everyday Thingsâ€, EBX, hal 239-240, 2013

Rubin,Jefrey. “Handbook of Usability Testing â€, Vol.2, Safari Books, 2008

Vermelen,Arnold P.O.S. “User Experience Evaluation Methods: Current State And Development Needsâ€. Proceeding : Nordichi. Oktober 2010

Zurriyadi, F.“Pendahuluan. Analisa Usability Untuk Mengetahui User Experience Pada Aplikasi Berbasis Webâ€, halaman 1-6. Januari.2008




DOI: http://dx.doi.org/10.20527/klik.v3i1.37

Copyright (c) 2016 KLIK - JURNAL ILMIAH ILMU KOMPUTER



Indexed by:

  
 

 

Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.joomla
counter View My Stats